Nasrudin Ansori adalah seorang penulis yang berdomisili di Banjarmasin, Kalimantan Selatan. Ia sangat menyukai dunia petualangan, fotografi, buku, internet, mie ayam, dan persahabatan. Kini ia menjadi Perwakilan Lenteratimur.com di Kalimantan Selatan.